Mencari pekerjaan dimana mana sekarang sulit sekali, dan diperparah dengan tingginya tingkat PHK saat ini. hal ini memaksa orang untuk mencari peluang kerja yang berbeda dari biasanya. Banyak yang mengembangkan hobinya lebih luas, mungkin ini kesempatan kamu untuk mengembangkan hobi juga. Apalagi bila kamu suka bermain game, kamu bisa streamer game kesukaan mu dan menghasilkan …
